5 Info Lokasi Rental Mobil Yogyakarta Terdekat Mudik Lebaran

1 month ago 28

tirto.id - Puncak arus mudik Lebaran 2025 diprediksi akan terjadi pada 28 Maret 2025. Bagi warga Jogja yang akan mudik, sebaiknya mulai mencari jasa rental mobil Jogja jauh hari sebelum puncak arus mudik tiba.

Agar bisa mencari jasa rental mobil Jogja terbaik, warga Jogja bisa membaca rekomendasi tempat sewa mobil Jogja di artikel ini. Berbagai rekomendasi ini akan menginformasikan berbagai tempat rental mobil Jojga murah, serta bisa diandalkan.

Dengan menggunakan jasa sewa mobil Yogyakarta untuk mudik Lebaran 2025, warga Jogja bisa melakukan tradisi mudik bersama keluarga dengan aman dan nyaman. Selain aman dan nyaman, dengan menyewa mobil, pemudik bisa lebih mobile, sehingga mudik bisa lebih menyenangkan.

Lokasi Rental Mobil Yogyakarta Untuk Mudik Lebaran 2025

Jasa Rental Mobil untuk MudikMudik lebaran. FOTO/iStockphoto

Bagi warga Yogyakarta yang akan mudik di Lebaran 2025 ini, mudik dengan mobil bisa menjadi alternatif terbaik. Dengan memilih jasa rental mobil Joga terbaik, pemudik bisa menuju kampung halaman lebih cepat, dan bisa hilir mudik di kampung halaman, misalnya mengunjungi para kerabat ataupun pergi ke tempat rekreasi dengan lebih leluasa.

Berikut ini sejumlah rekomendasi sewa mobil Yogyakarta yang bisa dijadikan pilihan oleh para pemudik asal Yogyakarta:

Sabila Transport

Sablia Transport adalah rental mobil Jogja murah dan terjangkau. Rental mobil Jogja terdekat ini menyewakan aneka jenis kendaraan dengan harga super hemat. Sabila Transport, menjamin bahwa tarif sewa ditawarkan sangat kompetitif dan bisa dibandingkan dengan rate kompetitor.

Agar lebih mudah memilih paket terbaik, jasa sewa mobil Yogyakarta inimembuat beberapa pilihan paket rental mulai dari rental mobil lepas kunci, mobil+supir, mobil+supir+bbm hingga paket all in yang mencakup semua biaya sewa seperti jasa supir, parkir, bbm dan makan supir. Kemudahan ini akan membuat pemudik lebih fokus menikmati mudik tanpa perlu memikirkan biaya-biaya tambahan.

Salah satu keunggulan tarif Sabila Transport adalah, jasa rental mobil Joga ini menawarkan pemakaian dalam provinsi Yogyakarta (bukan hanya dalam kota Jogja), sehingga pemudik bisa bebas berwisata ke banyak destinasi menarik di Yogyakarta tanpa perlu kuatir akan diminta biaya bbm tambahan

Bahkan, rental mobil Jogja lepas kunci 24 jam ini juga memberikan bonus untuk pemakaian ke Borobudur dan Prambanan tanpa ada biaya BBM tambahan. Berikut tarif rental terbaru di Sabila Transport:

Daihatsu Ayla

  • Lepas Kunci : Rp250 ribu/ 24 jam
  • Mobil+Supir: Rp375 ribu / 24 jam

Daihatsu Ayla Matic

  • Lepas Kunci : Rp275 ribu / 24 jam
  • Mobil+Supir: Rp 400 ribu/ 24 jam

Honda Brio Matic

  • Lepas Kunci : Rp300 ribu/ 24 jam
  • Mobil+Supir: Rp425 ribu/ 24 jam

Grand Avanza

  • Lepas Kunci: Rp300ribu/ 24 jam
  • Mobil+Driver: Rp425 ribu/ 24 jam

All New Avanza 2022

  • Mobil+Driver: Rp450 ribu / 24 jam

Innova Reborn

  • Mobil+Driver: Rp650 ribu / FullDay

New Fortuner VRZ

  • Mobil+Driver: Rp1,3 juta / FullDay
  • Mobil+Driver+BBM: Rp 1,4 jutaan / Full Day

Camry

  • Mobil+Driver: Rp 1,2 juta / FullDay
  • Mobil+Driver+BBM: Rp 1,3 jutaan / Full Day

New Camry

  • Mobil+Driver: Rp 1,3 juta / FullDay
  • Mobil+Driver+BBM: Rp 1,4 jutaan / Full Day

Untuk melihat daftar harga mobil sewaan di Sabila Transport, pemudik bisa langsung melihat di website Sabila Transport di sini. Pemudik juga bisa datang langsung ke lokasi di Jl. Gambir Anom No.26, Pandeyan, Umbulharjo, Kota Yogyakarta 55161. Nomor kontak yang bisa dihubungi adalah (0274) 4340640 atau WA 0852 9299 9937.

TRAC Astra

Layanan rental mobil Yogyakarta dari TRAC menyediakan berbagai kendaraan untuk mudik Lebaran hingga berbagai kebutuhan transportasi lainnya. Dengan TRAC Astra, pemudik bisa memesan kendaraan secara mudah, langsung dari smartphone, lewat website TRAC atau aplikasi TRACtoGo.

TRAC juga merupakan rental mobil Jogja lepas kunci 24 jam atau dengan pengemudi. Bisa dipastkan bahwa berbagai armada mobil TRAC ini selalu dalam kondisi prima dan siap pakai. Dengan menggunakan layanan TRAC, pemudik bisa menikmati perjalanan yang aman dan nyaman dengan beragam pilihan mobil mulai dari city car hingga mobil keluarga.

TRAC punya beragam merek dan tipe mobil yang bisa dipilih sesuai kebutuhan. Mulai dari MPV, SUV, LCGC, City Car, Sedan, hingga Premium Car. Bahkan tersedia juga pilihan mobil listrik di beberapa kota. Armada mobil TRAC terjamin aman digunakan karena rutin melakukan perawatan, serta usia pakai mobil dibawah 5 tahun.

Selain itu, TRAC juga memiliki fleksibelitas masa sewa, serta layanan customer service 24 jam. Ditambah lagi, pemudik juga akan mendapatkan roadside assistant saat terjadi kendala di jalan.

Daftar kendaraan yang bisa disewa di rental mobil Jogja dengan sopir ataupun lepas kunci ini di antaranya adalah:

  • Ayla
  • Agya
  • Calya
  • Yaris
  • Alphard
  • Camry
  • Landcruiser
  • Vellfire
  • Voxy
  • Gran Max Mini Bus

Untuk melihat daftar mobil yang bisa disewa, pemudik bisa melihat di website Trac Astra di link ini dan melakukan pemesanan secara daring.

Griya Wisata

Selain menyediakan layanan rental mobil Jogja, Griya Wisata juga menyediakan paket wisata liburan. Dengan memilih salah satu jasa rental mobil Jogja terbaik, maka tradisi mudik dan libur Lebaran bisa berjalan lebih berkesan dan efektif.

Selain menyediakan berbagai piilihan kendaraan mudik yang nyaman dan aman, serta tarif ramah di kantong, Griya Wisata juga menyediakan berbagai tenaga pengemudi profesional yang ramah, berpengalaman dan aman saat berkendara. Selain itu, tempat sewa mobil Jogja murah ini juga menyediakan berbagai paket wisata, mulai dari one day trip, hingga paket honeymoon.

Berikut ini daftar mobil dan kisaran harganya yang disewakan di Griya Wisata yang juga menyediakan rental mobil Jogja Malioboro, dan sekitarnya hingga keluar kota.

  • AvanzaFWD: Rp750ribu fullday
  • InnovaReborn: Rp900ribu fullday
  • ToyotaFortuner: Rp2juta fullday
  • HiaceCommuter: Rp1,5 juta fullday
  • ToyotaAlphard: Rp4,5 juta fullday
  • InnovaZenix: Rp1,6 juta fullday
  • Hiace Premio Luxury: Rp2,5 juta fullday

Untuk menanyakan secara langsung paket mudik Lebaran 2025 ataupun paket lainnya, pemudik bisa mengunjungi website Griya Wisata di link berikut ini, atau mengunjungi tempat sewa mobil Yogyakarta ini di Jl. Teratai No.35, Beran Kidul, Tridadi, Kec. Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285.

Pemudik juga bisa menghubungi nomor WA di0811-295-1444 atau nomor telepon di 0628112951444

Global Transport

Global Transport adalah rental mobil Jogja terdekat yang profesional dan menyediakan berbagai paket penyewaan, baik lepas kunci ataupun dengan pengemudi.

Tempat rental mobibl Jogja Malioboro ini juga mudah dijangkau dari Stasiun Tugu, maupun bandara. Selain itu, Global Transport ini juga menyediakan berbagai armada yang lengkap berupa mobil-mobil keluaran terbaru dan berasuransi untuk semua risiko.

Selain itu, jasa rental mobil dengan sopir ataupun lepas kunci ini sudah memiliki ijin yang lengkap serta memiliki manajemen yang profesional. Berikut ini daftar harga sewa mobil di Global Transport, layanan rental mobil Jogja:

Daihatsu Xenia

  • 12 Jam : Rp. 200.000
  • 24 Jam : Rp. 250.000

Daihatsu All New Xenia

  • 12 Jam : Rp. 225.000
  • 24 Jam : Rp. 275.000

Daihatsu Great Xenia

  • 12 Jam : Rp. 250.000
  • 24 Jam : Rp. 300.000

Avanza 2014 – 2015

  • 12 Jam : Rp. 250.000
  • 24 Jam : Rp. 300.000

Avanza 2016 – 2019

  • 12 Jam : Rp. 250.000
  • 24 Jam : Rp. 300.000

Toyota Grand New Innova

  • 12 Jam : Rp. 350.000
  • 24 Jam : Rp. 400.000

Innova Reborn 2016 – 2019

  • 12 Jam : Rp. 450.000
  • Per Day : Rp. 500.000

Sigra

  • 12 Jam : Rp. 250.000
  • 24 Jam : Rp. 300.000

Suzuki APV

  • 12 Jam : Rp. 250.000
  • 24 Jam : Rp. 300.000

Nissan Grand Livina

  • 12 Jam : Rp. 250.000,-
  • 24 Jam : Rp. 300.000,-

Suzuki Ertiga

  • 12 Jam : Rp. 250.000,-
  • 24 Jam : Rp. 300.000,-

Bagi pemudik yang ingin melihat daftar kendaraan yang disewakan oleh Global Transport secara lebih lengkap bisa mengunjungi website Global Transport di link berikut ini https://www.globaltransport.co.id/jogja/rental-mobil-jogja/?gad_source=1.

Atau mengunjungi Global Transport di Yogyakrta di alamat Jl. Imogiri Timur 200B Rt033 Rw 011 Giwangan, Umbulharjo, Yogyakarta 55163. Atau bisa menanyakan langsung di nomor WA 08122899988.

Davi Tour

Davi Tour adalah tempat rental mobil Jogja yang menawarkan berbagai kebutuhan transportasi warga Jogja, baik untuk mudik Lebaran ataupun untuk pejalanan wisata. Selain itu, Davi Tour juga menawawrkan berbagai pilihan kendaraan berkualitas, mulai dari mobil keluarga hingga bus besar, sehingga bisa dipastikan bahwa perjalanan mudik akan lancar dan menyenangkan.

Davi Tour menawarkan paket rental mobil Jogja lepas kunci 24 jam ataupun dengan driver. Mobil-mobil yang ditawarkan juga sangat terawat dan dijamin akan selalu aman untuk dikendarai

Berikut ini daftar harga beberapa mobil yang disewakan oleh rental mobil Yogyakarta, Davi Tour ini:

  • New Brio: Rp550 ribu per 12 jam
  • Grand Avanza: Rp600 ribu per 12 jam
  • Xpander: Rp700 ribu per 12 jam
  • Honda Jazz: Rp600 ribu per 12 jam
  • Innova Zenix: Rp1,2 juta per 12 jam
  • Toyota Hiace Commuter: Rp1,3 juta per hari
  • Toyota Alphard: Rp3 juta per hari
  • Avanza: 700 ribu per 12 jam
  • Elf Short: Rp1 juta per hari

Hubungi Davi Tour untuk informasi lebih lanjut agar momen mudik Lebaran 2025 lebih berkesan. Berikut ini alamat Davi Tour Jl. Parangtritis km 7.5 perumahan alamcitra F39, Cabean, Panggungharjo, Kec. Sewon, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55188 atau kontak Whatsapp 08112735426

Pemudik juga bisa mengunjungi website resmi tempat sewa mobil Yogyakarta ini di link berikut ini.

Ilustrasi Rental MobilIlustrasi Rental Mobil. foto/istockphoto

Demikianlah rekomendasi lima tempat rental mobil Jogja terbaik yang bisa dipillih oleh warga Jogja pada tradisi mudik Lebaran tahun ini. Dengan menggunakan jasa sewa mobil Yogyakarta untuk mudik, maka mobilitas pemudik akan lebih leluasa, khususnya ketika berada di kampung halaman.


tirto.id - Gearbox

Penulis: Lucia Dianawuri
Editor: Lucia Dianawuri & Yulaika Ramadhani

Read Entire Article
Berita Rakyat | Tirto News |